Pot Tingkat Vertikultur Kencana KVS 31Y ( sistim pot bertingkat 3 unit dimensi 1 m warna kuning) adalah paket per 3 buah pot berbahan fiber resin yang kuat hingga 10 tahun, berdimensi ( panjang/ tinggi 1m, diameter mulai 4 inchi, 2 buah pagar penjepit (garden fence) terbuat dari bahan fiber resin 60 cm tinggi 25 cm, warna kuning nuansa bambu, dikemas dalam karton DW duplex. Tiap Pot Tingkat KVS 31Y sudah diisi media tanam yang telah teruji baik ( terdiri dari campuran kompos dan bulking agent pada komposisi tertentu). Tiap paket 3 buah dilengkapi bahan habis pakai untuk penggantian dan perawatan 1 musim berupa 1 kantong kompos, pupuk NPK Gramafix formula Sayuran dan bunga serta 1 botol pupuk organik cair Gramafert. Dalam ikut mendukung usaha global mewujudkan nol sampah (zerro waste), PT Cipta Visi Sinar Kencana sebagai pengembang teknologi pengolah sampah dan limbah sejak tahun 2005, mempersembahkan produk kemasan menggunakan vet drum hard karton, dengan list alumunium dan tutup triplek. Dibuat hasil dari daur ulang kreatif ( upcycle product). Kemasan telah diperkuat tiang dan alas kayu dari recycle palet untuk sekaligus dapat digunakan sebagai kursi pada coffee table set. Bagi pengiriman jarak jauh, tiap 8 vet tong/ drum di beri palet kayu pinus (upcycle product) yang telah di desain dapat digunakan menjadi 2 set meja. Dengan demikian, fungsi palet dan kemasan saat pengiriman 8 vet drum adalah 2 set Coffee Table gratis bagi para pelanggan. |
Untuk keterangan lebih lanjut, silakan mengunjungi produk ini webpage. |
Produk ini telah ditambahkan di dalam catalog pada tanggal Wednesday 04 April, 2012. |
Pot Tingkat Kencana Vertikultur KVS 31Y
- Model Produk : per 8 set
- Ketersediaan : Pre-Order
-
Rp.7,950,000,-
Tag Produk : Pot Tingkat Kencana, KVS, pot tanaman, pot eksotik, pot tahan lama, pot vertikal