Layanan Via WhatsApp



Terbuat dari kontruksi plat esser dengan penguatan oleh Resin RV 208, promotor dan catalys hingga memiliki ketebalan dinding 6 mm. Berdimensi ( Tinggi = 3 m, Keliling = 17,2 m), K = 2πr, r = 2,7 meter~ V= π r2T= (3,14)(2,7) 2(2,45) atau volume/ unit tangki = 68 m3 (meter kubik/tangki).

Digester Biophos_KoGas BD 68 m3  ini per hari menghasilkan 68 m3 biometan RNG ( Renewable Natural Gas), setelah pemurnian dari gas pengotor ( impuritas H2S, NH2, H2O, CO2) dengan kemurnian > 80 % metan ( CH4) bagi pembangkitan energi listrik sekurangnya 200 KWH (Kilo Watt Hour)/ hari.
 
Pada pemanfaatan bagi pemenuhan bahan bakar ( kompor masak, energi pembakaran boiler pabrik), perolehan tiap m3 biogas memiliki kesetaraan dengan energi pembakaran 7000 kcal atau bagi jumlah 68 m3 perolehan dari biodigester biogas ini setara dengan 33 kg LPG/ hari atau setara dengan 53 liter bensin.
 
Aplikasi biogas, setelah pemurnian (purifikasi), selain pembangkitan energi panas bagi energi kompor dan pembangkit listrik adalah bahan bakar bagi mesin penggerak (engine) peralatan dalam mekanisasi pertanian meliputi antara lain mesin penepung ( disk mill), mesin parut, mesin pengayak biji, pengering biji dan gabah, perontok padi gabah, pompa irigasi, mesin pembuat pupuk organik, kompos dan pembuat pupuk granul maupun alat perbengkelan ( kompresor, mesin las welder) serta peralatan pencuci limbah plastik dan segala alat mesin menggunakan penggerak (engine).
 
Biogas setelah dimurnikan juga dapat dibawa dengan dikompresi hingga 200 bar dan digunakan sebagai pengganti (subtitusi) CNG ( Compressed Natural Gas) sebagai bahan bakar gas ( BBG) kendaraan bermotor dan mesin industri (pemanas boiler) maupun mesin bergerak (mobile) bagi perahu bermotor. Demikian juga, biogas murni, dapat disimpan dalam tabung bertekanan 7 bar ( bagi kepentingan energi kompor rumah tangga).
 
PEROLEHAN PUPUK ORGANIK

Disamping biogas, setiap digester anaerobik ini juga menghasilkan kompos padat dan cair. Konversi rendemen pupuk kompos terhadap pengisian kontinyu/ hari 1.7 ton, akan menghasilkan 40 % atau setara dengan 0.68 ton pupuk padat  (solid fertilizer) serta 1 ton pupuk organik cair ( liquid fertilizer). Pupuk cair organik keluaran dari digester biogas ini memiliki kandungan salmonella dan E Colli dibawah ambang batas 50 ppm, dengan BOD dan COD < 50 akan sangat baik berkembangnya fito plankton bagi budidaya akualtik ( ikan) di perairan maupun kolam.

Tulis Ulasan

Catatan : HTML tidak dapat diterjemahkan!
    Jelek           Bagus

Digester Biogas BD 68 m3

  • Manufaktur Produk Biophos_KoGas
  • Model Produk : Biophos_kkogas BD Tangki
  • Ketersediaan : 1
  • Rp.299,500,000,-


Produk Terkait

Penampung Biogas BRT 1010

Penampung Biogas BRT 1010

Kantong atau Penampung biogas ( Biogas Reservoir Tube= BRT) 1010 dibuat menggunakan bahan PVC membra..

Rp.1,295,000,-

Pencacah Sampah Organik MPO 850 HD [Mesin Yanmar]

Pencacah Sampah Organik MPO 850 HD [Mesin Yanmar]

Mesin Pencacah Sampah (Model MPO 850 HD) ini berguna untuk memudahkan proses pengomposan sampah orga..

Rp.33,995,000,-

Digester Biogas 200 T Pembangkit Listrik 600 KWh

Digester Biogas 200 T Pembangkit Listrik 600 KWh

SPESIFIKASI Digester Biophos_KoGas BD 200 T sebagai pembangkit bahan bakar maupun Instalasi Pemba..

Rp.2,350,000,000,-

Digester Biogas ST 1000 m3

Digester Biogas ST 1000 m3

Berbekal pengalaman membangun instalasi biogas di lebih 100 lokasi sejak tahun 2009, berikut ini dik..

Rp.4,350,000,000,-

Digester Biogas ST 500 m3

Digester Biogas ST 500 m3

SPESIFIKASI Tanki Stainless Spiral Diameter 8000mm Tinggi 10 000mm.Kapasitas 500 M3, terbuat dari b..

Rp.2,450,000,000,-

Penyimpan Daya Listrik (PDL) 1.2 KWH

Penyimpan Daya Listrik (PDL) 1.2 KWH

Rangkaian seri penyimpan daya listrik PDL 1.2 KWH terdiri antara lain (1) Power Inverter 1 kw/ 220va..

Rp.29,950,000,-

Pompa Lumpur SP 70000 L

Pompa Lumpur SP 70000 L

Pompa lumpur ( slurry Pumps) tinggi jarak antara pompa tercelup dengan dinamo ( T) =1.5 m berkemampu..

Rp.36,950,000,-

Digester Biogas BD Tangki 20 m3

Digester Biogas BD Tangki 20 m3

Dalam katagori produk Biodigester dan Reaktor Biogas ini ditawarkan teknologi fermentasi bagi pemban..

Rp.229,500,000,-

Digester Biogas ST 565 m3

Digester Biogas ST 565 m3

Biogas akan dihasilkan dari proses fermentasi dengan prasyarat material ( ukuran halus, C/N rasio= 2..

Rp.3,395,000,000,-

Mesin Pemisah Air Dewatering Separator DS 7000 L

Mesin Pemisah Air Dewatering Separator DS 7000 L

Harga ini termasuk instalasi pemipaan galvanis standar 10 m in dan 10 m out, kontruksi pendirian dan..

Rp.171,642,240,-

Mesin Pencacah Pemeras Limbah  MPPL 1200

Mesin Pencacah Pemeras Limbah MPPL 1200

MPPL 1200 merupakankan jalur lengkap untuk mengubah limbah makanan dan organic cair menjadi pupuk ..

Rp.895,000,000,-

Genset Mix Biogas Solar 10 kVa (Silent Type)

Genset Mix Biogas Solar 10 kVa (Silent Type)

Dengan penambahan alat pencampur bahan bakar (fuel intake mixer), Generator ( Genset) BG 10 kVa berb..

Rp.77,950,000,-

Pencacah Sampah Organik MPO 2500 HDZ  [Mesin Yanmar]

Pencacah Sampah Organik MPO 2500 HDZ [Mesin Yanmar]

Mesin Pencacah Sampah (Model MPO 2500 HDZ) ini berguna untuk memudahkan proses pengomposan samp..

Rp.75,500,000,-

Mesin Pencacah Kayu MPK 1500 Diesel 15 HP

Mesin Pencacah Kayu MPK 1500 Diesel 15 HP

Mesin Pemotong dan Penghancur Kayu MPK 1500 (mobile) dapat dipindah ini berkemampuan memotong dan ..

Rp.112,500,000,-

Mesin Pencacah dan Press Air Sampah Organik MPD 20 T

Mesin Pencacah dan Press Air Sampah Organik MPD 20 T

Makin naiknya laju volume sampah dari sumber timbulan ( pemukiman maupun kawasan komersial pabrik, M..

Rp.495,000,000,-

Tag Produk : bahan bakar terbarukan - energi panas biogas- furnace stove- pengisian biogas- bahan bakar kompor biogas- bahan bakar genset biogas- pembangkitan biogas- pengelolaan sampah perairan- biogas eceng gondok- biogas gulma perairan- biogas sampah organik