Mesin Pengolah Limbah Plastik
Bagi penyelesaian sampah jenis plastik skala kecil adalah dicuci dengan mesin pembersih plastik, diklasifikasikan berdasar jenisnya (PE, HDPE dan seterusnya) kemudian dijual ke pabrik daur ulang ( plastic recycle industry) untuk selanjutnya dijadikan produk baru ( ember, meja plastik, dan sejenisnya), untuk kebutuhan itu ditawarkan alat press hidrolix.
Bagi pengelolaan plastik skala lebih besar diolah menjadi produk baru bernilai ekonomi lebih tinggi dapat dilakukan dengan mencacah menjadi bentuk yang diminta industri daur ulang dalam mesin pencacah limbah plastik.
Disamping teknik diatas, teknik gasifikasi ( Gasifier) dapat digunakan sebagai sumber panas tinggi suatu reaktor pirolisis berbahan stainless steel. Teknik destilasi kering atas tiap 1 kg bijih sampah plastik (PE, PET, styrofoam) dalam suhu > 400 derajat Celcius ini, akan menghasilkan 0,6 liter minyak bakar.
Beberapa lokasi pengolahan sampah dapat dijadikan referensi bisa dilihat di Tuntaskan Masalah Sampah di Sumber Timbulannya (*)
Semua Harga yang tercantum dalam katalog ini belum termasuk pajak yang berlaku dan belum PPN 11%
Tentang Kami
E mail: marketing@kencanaonline.com, Jl Raya Banjaran No 390 Pameungpeuk KM 13 Bandung Selatan 40376, Telp +62-22- 87800115, SMS/ WA: +628112220116 - 0811208648, 08157002935, Faximili: +62 22 5946236, Klik Peta Jalan ke KencanaOnline.Com